Materi Kelas LibreOffice

Bismillahirrahmanirrahim.

[ UPDATE APRIL 2024: PENDAFTARAN DIBUKA ]

Dengan mengharap ridlo Allah, berikut ini kami perkenalkan info tentang Kelas LibreOffice (bisa disebut juga kelas office atau kelas excel) dari kursus komputer Teknoplasma dari Mojokerto Jawa Timur terbuka untuk seluruh masyarakat Indonesia. Klik link di atas bila Anda ingin mendaftar.

Continue reading “Materi Kelas LibreOffice”

Kelas LibreOffice September 2022

Bismillahirrahmanirrahim.

Kelas LibreOffice adalah pelatihan online bersertifikat melalui Telegram dan Jitsi Meet bagi Anda yang ingin berkembang di bidang komputer yaitu bisa mengetik, membuat dokumen, membuat surat lamaran, olah data dengan rumus, dan presentasi. Terutama bagi Anda yang beralih dari Microsoft ke LibreOffice, kelas ini untuk Anda. Biaya Rp250.000 / orang / 10 x pertemuan. Untuk mengambil kelas ini, silakan mengisi formulir pendaftaran s.id/kursus57kelasoffice. Materi pelajaran yang akan Anda dapatkan:

1. Pengenalan LibreOffice

* Menginstal program LibreOffice di GNU/Linux, Windows, MacOS
* Menjalankan LibreOffice
* Pengenalan Writer, Calc, Impress
* Pengenalan ODT, ODS, ODP dan format-format dokumen lain
* Membuat PDF

2. Praktik Writer Dasar

* Pengenalan antarmuka Writer
* Membuat tulisan
* Page formatting dan margins
* Paragraph formatting, fonts dan styles
* Membuat daftar isi, daftar gambar, daftar tabel
* Menulis Arab
* Menulis Al Qur’an dan Terjemahan

3. Praktik Writer Lanjutan

* Formatting lanjut (bold, italic, underline)
* Tabel dan kolom
* Sitasi dan daftar pustaka

4. Praktik Calc

* Rumus SUM, AVERAGE, COUNT
* Rumus IF, COUNTIF, SUMIF
* Rumus PROPER, UPPER, LOWER
* Rumus LEFT, MID, RIGHT
* Rumus CONCATENATE, LEN, ROUND
* Rumus VLOOKUP dan HLOOKUP
* Membuat Charts (grafik)
* Cell formatting (rupiah, dolar, dsb.)

5. Praktik Impress

* Membuat presentasi
* Menambahkan gambar, link, tabel
* Membuat PDF
* Tampil presentasi

6. Tanya Jawab dan Buku Pedoman

* Peserta boleh meminta materi yang tidak disebut di atas
* Buku Cerdas Menyusun Tugas Akhir dengan LibreOffice Writer
* Buku Pelatihan LibreOffice Writer, Calc, dan Impress

Sertifikat akan diberikan bagi Anda yang menyelesaikan tuntas semua pelajaran.


Tentang Teknoplasma

Teknoplasma adalah pelatihan komputer untuk masyarakat Indonesia yang berbasis perangkat lunak merdeka dan bertujuan wirausaha atau membuka lapangan kerja bagi semua. Pelatihan ini diselenggarakan secara daring di Telegram. Kontak pengajar @Malsasa. Diperbolehkan untuk membagikan tulisan ini sebanyak-banyaknya dalam rangka ikut mencerdaskan bangsa Indonesia di bidang komputer.

Kelas LibreOffice Agustus 2022

Bismillahirrahmanirrahim.

Kelas LibreOffice adalah pelatihan online melalui Telegram dan Jitsi Meet bagi Anda yang ingin berkembang di bidang komputer yaitu bisa mengetik, membuat dokumen, olah data dengan rumus, dan presentasi. Terutama bagi Anda yang beralih dari Microsoft ke LibreOffice, kelas ini untuk Anda. Biaya Rp250.000 / orang / 10 x pertemuan. Untuk mengambil kelas ini, silakan mengisi formulir pendaftaran s.id/kursus56. Materi pelajaran yang akan Anda dapatkan:

1. Pengenalan LibreOffice

* Menginstal program LibreOffice di GNU/Linux, Windows, MacOS
* Menjalankan LibreOffice
* Pengenalan Writer, Calc, Impress
* Pengenalan ODT, ODS, ODP dan format-format dokumen lain
* Membuat PDF

2. Praktik Writer Dasar

* Pengenalan antarmuka Writer
* Membuat tulisan
* Page formatting dan margins
* Paragraph formatting, fonts dan styles
* Membuat daftar isi, daftar gambar, daftar tabel
* Menulis Arab
* Menulis Al Qur’an dan Terjemahan

3. Praktik Writer Lanjutan

* Formatting lanjut (bold, italic, underline)
* Tabel dan kolom
* Sitasi dan daftar pustaka

4. Praktik Calc

* Rumus SUM, AVERAGE, COUNT
* Rumus IF, COUNTIF, SUMIF
* Rumus PROPER, UPPER, LOWER
* Rumus LEFT, MID, RIGHT
* Rumus CONCATENATE, LEN, ROUND
* Rumus VLOOKUP dan HLOOKUP
* Membuat Charts (grafik)
* Cell formatting (rupiah, dolar, dsb.)

5. Praktik Impress

* Membuat presentasi
* Menambahkan gambar, link, tabel
* Membuat PDF
* Tampil presentasi

6. Tanya Jawab dan Buku Pedoman

* Peserta boleh meminta materi yang tidak disebut di atas
* Buku Cerdas Menyusun Tugas Akhir dengan LibreOffice Writer
* Buku Pelatihan LibreOffice Writer, Calc, dan Impress

Sertifikat akan diberikan bagi Anda yang menyelesaikan tuntas semua pelajaran.

Tentang Teknoplasma

Teknoplasma adalah pelatihan komputer untuk masyarakat Indonesia yang berbasis perangkat lunak merdeka dan bertujuan wirausaha atau membuka lapangan kerja bagi semua. Pelatihan ini diselenggarakan secara daring di Telegram. Kontak pengajar @Malsasa. Diperbolehkan untuk membagikan tulisan ini sebanyak-banyaknya dalam rangka ikut mencerdaskan bangsa Indonesia di bidang komputer.